SEKILAS INFO
: - Senin, 17-02-2025
  • 5 tahun yang lalu / Diharapkan civitas akademik SMP Negeri 23 Sinjai Untuk Meramaikan Website sekolah
  • 6 tahun yang lalu / SMP Negeri 23 Sinjai Awalnya Bernama SMP Negeri 6 Sinjai Selatan
SMPN 23 Sinjai Jalin Kerja Sama dengan Microsoft Indonesia

SMPN 23 Sinjai Jalin Kerja Sama dengan Microsoft Indonesia

SIPAKARAJA NEWS, Sinjai – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sinjai melalui Dinas Pendidikan menerima kunjungan Microsoft Indonesia dalam rangka pembinaan Sekolah Penyelenggara Office 365 yang Berlangsung di ruangan Labolatorium IPA SMP Negeri 23...
MESKIPUN DADAKAN, SMPN 23 SINJAI SELALU SIAP UNTUK KEGIATAN PENILAIAN KTR

MESKIPUN DADAKAN, SMPN 23 SINJAI SELALU SIAP UNTUK KEGIATAN PENILAIAN KTR

Bikeru,05/09/19  Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Selatan mengadakan Implementasi Kawasan Tanpa Rokok (KTR), Rabu(04 /September/2019) di SMPN 23 Sinjai.  Berdasarkan Permendikbud Ri Nomor 64 Tahun 2015 Tentang Kawasan Tanpa Rokok di...
SELAMAT HARI ANAK NASIONAL

SELAMAT HARI ANAK NASIONAL

Seluruh rakyat Indonesia tengah merayakan Hari Anak Nasional yang diperingati tiap tanggal 23 Juli. Salah satu bentuk perayaan yang dilakukan adalah  Dengan memainkan permainan tradisonal yang notabene hari ini mulai...
VISI, MISI DAN TUJUAN SMP NEGERI 23 SINJAI

VISI, MISI DAN TUJUAN SMP NEGERI 23 SINJAI

SMP NEGERI 23 SINJAI Sipakaraja (Santun, Inovatif, PrestAsi, KreAtif, RAjin, Jujur dan Amanah) VISI : “Cerdas, Terampil, dan unggul dalam prestasi berlandaskan IMTAK.” MISI : Melaksanakan pembelajaran kontekstual berbasis KTSP...
SMP Negeri 23 Sinjai Laksanakan UNBK 2019

SMP Negeri 23 Sinjai Laksanakan UNBK 2019

Bikeru, (22/4/19)             Senin (22/4/19) SMP Negeri 6 Sinjai selatan melaksanakan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) tahun pelajaran 2018/2019 serentak bersama sekolah Negeri maupun swasta se Indonesia. Peserta UNBK tahun...